Skip to main content
Berita KegiatanPencegahan dan Pemberdayaan Masyarakat

Hidup Sehat ala Milenial di Tengah Pandemi Covid-19

Dibaca: 5 Oleh 11 Agu 2020Desember 20th, 2020Tidak ada komentar
Hidup Sehat ala Milenial di Tengah Pandemi Covid-19
#BNN #StopNarkoba #CegahNarkoba

Hai Sobat Cegah, kamu kaum Milenial atau pengen berasa #Millenial? Nih admin kasih #tips buat tetap hidup sehat ala milenial di tengah pandemi #Covid19 saat ini.

1. Selalu Jaga kebersihan seperti mencuci tangan menggunakan sabun, atau gunakan hand sanitizer jika tidak memungkinkan atau tidak tersedia tempat untuk cuci tangan

2. Lakukan #olahraga ringan seperti sit up, angkat beban, lari kecil atau jogging, push up dan lainnya, jaga tetap kebugaran tubuhmu ya

3. Konsumsi makanan bergizi yang banyak mengandung #vitamin dan mineral seperti vitamin C, D, E dan lainnya, dan bila perlu jangan ragu untuk konsumsi multivitamin ya sob

4. Ikuti berbagai kegiatan secara virtual, karena pandemi bukan alasan untuk tidak #produktif sob, apalagi buat kamu yang millenial banget. Kamu bisa ikuti seminar online, kursus secara online, bahkan untuk menjadi volunteer secara online

Gimana sob? Sudah cukup millenial kan? Ayo aplikasikan dan tunggu tips-tips berikutnya dari kami ya. Tetap sehat tetap produktif dan jangan lupa bahagia sob. Ayo #hidup100persen!

#healthy #healthylifestyle #healthylife #cegahcovid19 #sehat #hidupsehat
#tipssehat #cegah100persen #sobatcegah #tetapproduktif #newnormal
#polahidupsehat #bahagia

Kirim Tanggapan

made with passion and dedication by Vicky Ezra Imanuel